5 Destinasi Wisata Banten, Rekomendasi Liburan Wisata Air dan Healing yang Wajib Kamu Tahu

- 18 September 2022, 17:56 WIB
Rafting di Sungai Ciberang, Destinasi Wisata Air di Banten dengan Sensasi yang Memacu Adrenalin/Tangkapan Layar/Dinas Pariwisata Provinsi Banten
Rafting di Sungai Ciberang, Destinasi Wisata Air di Banten dengan Sensasi yang Memacu Adrenalin/Tangkapan Layar/Dinas Pariwisata Provinsi Banten /

Pemandu yang handal dengan keamanan pakaian seperti pelampung pun telah disiapkan oleh pengelola untuk bersiap melawan arus ketika tracking ke Curug Putri menuju Cadas Ngampar.

Kawasan Tahura kini memiliki luas 1.595 hektare dengan 4 desa yang ada di kecamatan carita, Kabupaten Pandeglang.

Destinasi wisata yang kerap disebut Grand Canyon-nya Banten ini menyimpan keanekaragaman hayati, keindahan alam berupa hamparan hutan luas, binatang langka, juga air terjun Curug Putri, bisa bikin kamu betah berlama-lama di sana.

Baca Juga: Dewi Jelita nan Cemerlang, Pemikiran Cerdas, Religius, 21 Nama Bayi Perempuan 3 Kata Arab Sansekerta Aesthetic 

5. Curug Munding

Tak hanya wisata adat Baduynya, Kabupaten Lebak juga memiliki cukup banyak destinasi wisata Curug, namun baru sedikit yang dikenal dan dikunjungi wisatawan.

Salah satunya adalah Curug Munding, yang berada di pelosok Kecamatan Gunung Kencana.

Keberadaannya itu belum terlalu banyak diekspose dan diketahui para pegiat alam dan penyuka tantangan.

 

Meski harus berjalan cukup jauh dan menguras tenaga, rasa lelah itu akan terbayarkan dengan pesona keindahan dan kealamian Curug Munding.

Halaman:

Editor: Sigit Angki Nugraha

Sumber: dispar.bantenprov.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah