Rekomendasi 10 Waterpark Terpopuler Di Banten yang Wajib Dikunjungi Saat Liburan

- 5 Mei 2023, 19:09 WIB
Rekomendasi 10 Waterpark Terpopuler Di Banten yang Wajib Dikunjungi
Rekomendasi 10 Waterpark Terpopuler Di Banten yang Wajib Dikunjungi /Instagram /@caswaterpark

Semua bangunan tradisional ini ada di sisi kolam, sehingga ketika bermain pengunjung bisa merasakan sensasi panorama etnik yang mungkin tidak ditemui di wahana serupa di tempat lain.

Harga tiket masuknya yaitu Rp35.000 untuk orang dewasa dan Rp30.000 untuk anak-anak. Aqualand Serang memang bukan Waterpark besar, akan tetapi tetap menarik minat pengunjung karena nyaman dan memadai.

Wahana bermain airnya juga cukup menarik dan menghadirkan keseruan apalagi untuk anak-anak Area kolamnya juga tersedia dari yang khusus balita, anak-anak hingga orang dewasa.

 

4. Binuangeun Waterpark

Tempat rekreasi Binuangeun Waterpark menyajikan beragam wahana mainan keluarga, seperti kolam renang anak, kolam renang dewasa, perosotan air dan masih banyak lagi wahana air lainnya, dengan view pemandangan langsung ke pantai yang Indah.

Berlokasi di Desa Muara, Kecamatan Wonosalam, Kabupaten Lebak, Binuangeun Waterpark ini sangat menarik banyak pengunjung karena aksesnya yang tepat dipinggir jalan raya dan viewnya yang langsung menghadap ke pantai.

Kombinasi antara waterpark dan view pantai menjadi daya tarik tersendiri bagi wisatawan.

Dengan harga tiket masuk yaitu Rp20.000 saat hari biasa dan Rp25.000 saat hari libur. Untuk fasilitas tersedia kamar mandi pria dan wanita yang terpisah.

Penyewaan ban untuk bermain air dan juga cafe yang berada dipinggir kolam Waterpark Binuangeun ini dilengkapi dengan kantin, serta Gazebo dengan pemandangan pantai.

Halaman:

Editor: Maksuni Husen

Sumber: Youtube Zona Wisata ID


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah