1549852

8 Tempat Wisata Dataran Tinggi Terindah di Majalengka, Kamu Pasti Terpesona

- 13 Juli 2023, 11:00 WIB
Ilustrasi terkait tempat wisata puncak atau bukit terindah yang ada di Majalengka Keindahannya pengunjung Terpesona
Ilustrasi terkait tempat wisata puncak atau bukit terindah yang ada di Majalengka Keindahannya pengunjung Terpesona /Tangkapan layar/Instagram @sanghyangdora

Karena panorama alamnya yang sangat indah mempesona tempat wisata Terasering Panyaweuyan ini disebut bukit bintangnya Majalengka.

5. Gunung Ciwaru

Gunung Ciwaru merupakan tempat wisata yang berada di Desa Payung Kecamatan Rajagaluh Kabupaten Majalengka.

Di tempat wisata ini ada landmak hutan pinus yang hijau dan memanjakan mata.

Hamparan hutan ini lengkap seolah dengan hamparan pohon pinus yang seolah ditata rapi oleh alam.

Di bagian selatan tempat wisata ini pengunjung bisa melihat keanggunan Gunung Ciremai yang merupakan gunung tertinggi di Jawa Barat.

6. Puncak Sawiyah

Puncak Sawiyah merupakan tempat wisata alam sekaligus blok pertanian yang berbatasan langsung dengan hutan lindung kawasan taman nasional Gunung Ciremai.

Dengan ketinggian sekitar 1.300 MDPL tentu tempat wisata Puncak Sawiyah ini memiliki udara yang sejuk.

Ketika berkunjung ke tempat wisata ini bisa menikmati hasil pertanian masyarakat setempat seperti sayuran, ubi-ubian dan jagung rebus yang biasanya dijual masyarakat setempat.

Halaman:

Editor: Yandri Adiyanda

Sumber: Youtube BOLOKOTONO TV


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah