4 Tempat Wisata Terbaru dan Kekinian di PIK 2 Jakarta yang Family Friendly dan Gak Bikin Kantong Jebol

- 31 Desember 2023, 14:50 WIB
Land's End, salah satu Tempat Wisata Terbaru dan Kekinian di PIK 2 Jakarta.
Land's End, salah satu Tempat Wisata Terbaru dan Kekinian di PIK 2 Jakarta. /Tangkap layar /Instagram @landsend.pik

Fasilitasnya ada Restoran Terapung, Jogging and Bicycle Track, Clubhouse, Mushola, Toilet, Kios Souvenir, dan lainnya.

Lokasi : Kawasan Pantai Maju, Kamal Muara Kec. Penjaringan, Jakarta Utara.

Jam Buka :
- Senin - Jumat : 09.00 - 22.00 WIB
- Sabtu - Minggu : 09.00 - 23.00 WIB

2. Green Belt PIK 2

Green Belt PIK 2 merupakan kawasan ruang hijau teduh yang banyak digunakan untuk beraktivitas oleh warga setempat, seperti jalan-jalan bersantai ataupun berolahraga.

Green Belt PIK 2 dilengkapi fasilitas area duduk seperti gazebo di pinggiran sungai tahang untuk bersantai, naik perahu mengelilingi sungai, area Playground, hingga area jajan atau kulineran.

Kamu bisa jogging di pagi atau sore hari, menikmati sunset, atau bermain bersama hewan peliharaanmu karena tempatnya yang juga pet friendly.

Lokasi : Green Belt, PIK 2, Kabupaten Tangerang, Banten.

Jam Buka : Setiap Hari pukul 07.00 - 20.00 WIB

3. Aloha Pasir Putih

Halaman:

Editor: Kasiridho

Sumber: YouTube Wulan el Ferdinand


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x