Gempa Magnitudo 4,6 Terasa Kuat di Lebak Selatan, Warga: Bumi Terasa Bergoyang

- 21 Februari 2021, 23:15 WIB
Ilustrasi Gempa Bumi
Ilustrasi Gempa Bumi /Kabar Banten

Koordinator BPBD Kecamatan Malingping, Mumu menuturkan, berdasarkan info BMKG, pusat gempa di Selatan Kabupaten Sukabumi.

"Sampai saat ini belum ada laporan kerusakan hanya saja banyak warga melaporkan gempa terasa kuat di wilayah Panggarangan, Bayah, Cikotok dan Cihara II. Adapun Malingping getaran gempa gak terasa," katanya.

Ia berharap, tidak ada gempa susulan lebih besar.

"Kita juga ikut khawatir karena memang rentetan gempa terjadi sering dalam waktu berdekatan. Tapi kita berdoa semoga tidak ada gempa susulan," katanya.***

Halaman:

Editor: Kasiridho


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x