Viral Video 'Parakan 01', Anggota DPR RI Sebut Tindakan Asusila di Kalangan Pelajar Mengkhawatirkan

- 18 Maret 2021, 15:27 WIB
Anggota DPR RI Iip Miftahul Choiry sedang berada di ruang kerjanya, Kamis 18 Maret 2021.
Anggota DPR RI Iip Miftahul Choiry sedang berada di ruang kerjanya, Kamis 18 Maret 2021. /Dok. Iip Miftahul Choiry/

Baca Juga: Soal Video Asusila 'Parakan 01', Terduga Pemeran Belum Ada Rencana Dinikahkan

Dari jumlah tersebut angka yang paling tinggi itu angka korban kekerasan seksual, yaitu ada 2.556 kasus/korban.

“Komnas Perempuan juga mencatat kasus kekerasan seksual terhadap anak perempuan cukup tinggi. Di antaranya perkosaan. Ini memprihatikan, saya miris,” katanya.

Baca Juga: DKBPPPA Kabupaten Serang Ungkap Kondisi Anak yang Ada di Video Asusila 'Parakan 01', Akan Dinikahkan?

Terkait video asusila ‘Parakan 01’ di Jawilan, Serang, Iip meminta kepada masyarakat untuk tidak mencari tahu dan menyebarkan video tersebut.

“Semakin banyak video beredar akan berdampak buruk terhadap anak itu. Mereka harus dapat perlindungan. Secara psikis, keduanya juga perlu penanganan trauma healing,” ucapnya.***

Halaman:

Editor: Yomanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah