Keistimewaan Weton Hari Selasa Menurut Primbon Jawa, Berkaitan dengan Kisah Hidup dari Nabi Yusuf

- 27 Juli 2021, 17:49 WIB
ilustrasi kalender hari Selasa. Menurut primbon Jawa, weton hari Selasa memiliki keistimewaan terkait dengan kisah Nabi Yusuf.
ilustrasi kalender hari Selasa. Menurut primbon Jawa, weton hari Selasa memiliki keistimewaan terkait dengan kisah Nabi Yusuf. /pixabay.com/openclipart

Dalam menghadapi setiap masalah, orang yang memiliki weton hari Selasa biasanya sangat santai dan tahan banting dengan pembawaannya yang ceria.

Sebagai pemegang segel chakra solar pleksus bumi, weton hari Selasa berdasarkan ilmu titen merupakan neptu yang paling kecil, yaitu angka tiga.

Bisa dikatakan bahwa weton hari Selasa memiliki sifat yang misterius tapi romantis, dan selalu semangat.

Baca Juga: Protes Kebijakan Pemerintah, Belasan Pedagang di Kota Serang Pasang Bendera Putih

Selain itu, hari Selasa juga merupakan satu-satunya hari yang bisa dikendalikan oleh dua hari lainnya, yaitu hari Kamis dan Jumat.

Menurut primbon jawa, pengendalian tersebut berguna untuk menjaga keseimbangan alam.

Sehingga potensi-potensi yang dimiliki oleh weton hari Selasa bisa bangkit bahkan keberhasilannya akan tercapai bila dikendalikan oleh weton Kamis dan Jumat.

Baca Juga: Ini 15 Perguruan Tinggi Keagamaan Islam Negeri Terbaik di Indonesia Versi Webometrics

Jika berbicara mengenai weton hari Selasa, maka akan berkaitan dengan kisah hidup dari Nabi Yusuf.

Dari kecil hingga dewasa Nabi Yusuf penuh dengan cobaan dan ujian.

Halaman:

Editor: Kasiridho

Sumber: YouTube Esa Production


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x