1549852

Jelang Pemilu 2024, Bupati Pandeglang Irna Narulita Ingatkan Warga Jangan Mudah Dipecah Belah

- 14 September 2023, 17:28 WIB
Bupati Pandeglang Irna Narulita minta warga Kabupaten Pandeglang agar tidak mudah dipecah belah menjelang Pemilu 2024.
Bupati Pandeglang Irna Narulita minta warga Kabupaten Pandeglang agar tidak mudah dipecah belah menjelang Pemilu 2024. /Kabar Banten/Aldo Marantika

"Saya mengimbau kepada warga agar dapat menjaga persatuan dan kesatuan yang selama ini telah terbina dengan baik, susksesnya Pemilu 2024 sangat menentukan nasib bangsa lima tahun kedepan," ujarnya.

Baca Juga: Lirik Lagu Jingle Pemilu 2024 Memilih Untuk Indonesia, Menuju Bilik Suara 14 Februari Oleh Kikan Cokelat

Sementara itu, Ketua KPU Pandeglang Nunung Nurazizah mengatakan, sasaran kegiatan Sosialisasi Pemilu 2024 kali ini adalah tokoh masyarakat, tokoh agama dan para Ibu yang ada di wilayah Kecamatan Jiput, Carita dan Labuan.

"Untuk Pemilu 2024 kita menargetkan partisipasi pemilih sebanyak 80 persen, untuk mencapai target tersebut KPU Pandeglang terus melakukan sosialisasi kepada seluruh lapisan masyarakat," tandasnya.***

 

Halaman:

Editor: Kasiridho


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah