1549852

7 Makam Keramat di Kabupaten Tangerang Banten yang Memiliki Sejarah Tinggi

- 14 Juni 2024, 14:21 WIB
Makam Keramat Syekh Mubarok di Tigaraksa Kabupaten Tangerang Banten
Makam Keramat Syekh Mubarok di Tigaraksa Kabupaten Tangerang Banten /YouTube Channel ARTV /

 

KABAR BANTEN - Provinsi Banten yang terkenal dengan destinasi wisata religi, memiliki banyak makam keramat yang bisa dikunjungi para peziarah.

Selain di Serang, makam keramat juga terletak di wilayah Tangerang.

Baca Juga: Mengungkap Sejarah Makam Pangeran Jayakarta alias Raden Wijayakarma alias Ki Buyut Tengah di Banten

Seperti dikutip Kabar Banten dari kanal YouTube Channel ARTV, berikut 7 macam keramat di Tangerang Banten.

 

1. Makam Keramat Syekh Mubarok

Syekh Mubarok adalah ulama yang berasal dari Yaman, yang diutus langsung oleh Kesultanan Banten Sultan Maulana Hasanuddin.

Syekh Mubarok adalah generasi penerus pasca wafatnya Syekh Mas Mas'ad.

Halaman:

Editor: Maksuni Husen

Sumber: YouTube Channel ARTV


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah