Bingung Salat Idul Adha Dimana?, Jika Masjid Ditutup Bisa Dikerjakan di Rumah, Ini Tata Caranya

- 18 Juli 2021, 15:22 WIB
Ilustrasi suasana Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) melaksanakan Salat Idul Adha 1441 H di Komplek Istana Kepresidenan.
Ilustrasi suasana Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) melaksanakan Salat Idul Adha 1441 H di Komplek Istana Kepresidenan. /Instagram.com/fadjroelrachman/

- Shalat dimulai dengan menyeru “ash-shalaata jaamiah', tanpa azan dan iqamah.

-Berawal dari niat shalat Idul Adha, yang

bunyinya: اُصَلِّى الْاَضْحَى لَ الْقِبْلَةِ ا للهِ الَى

Artinya: Aku berniat shalat sunnah Idul Adha dua rakaat menjadi makmum karena Allah ta'ala.

 

- Membaca takbiratul ihram (Allahu Akbar)       mengangkat kedua tangan.

- Membaca doa iftitah.

- Membaca takbir sebanyak 7 (kali (di luar     takbiratul ihram).

 Dan di antara takbir itu disarankan membaca   'Subhaanallaahi wal hamdulillaahi wa laa ilaha  illallahu wallaahu akbar'.

- Membaca surah al-Fatihah, dilanjutkan  dengan membaca surah yang pendek dari  Alquran.

Halaman:

Editor: Yadi Jayasantika

Sumber: kemenag.go.id mui.or.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah