Bagaimana Hukumnya Memberi dan Mengkonsumsi Produk Susu yang Hampir Kadaluarsa? Begini Kata Buya Yahya

- 8 November 2021, 11:22 WIB
Buya Yahya menjelaskan tentang hukum susu kadaluarsa yang dibakar
Buya Yahya menjelaskan tentang hukum susu kadaluarsa yang dibakar /Al-Bahjah TV

KABAR BANTEN - Makanan merupakan bahan yang memiliki masa kadaluarsa termasuk juga susu. 

Bagi banyak orang, saat makanan sudah mau memasuki masa kadaluarsa termasuk susu, tentu tak akan mengkonsumsinya.

Namun, perihal makanan kadaluarsa ini, ada beberapa orang yang nakal dan jahil yang masih menjual bahkan memberikan makanan kadaluarsa termasuk susu kepada seseorang.

Baca Juga: Weton Senin Pon: Hari Naas, Hari Keberuntungan, dan Puncak Kejayaan Menurut Primbon Jawa

Tentu, prilaku tersebut tak pantas dilakukan karena sangat membahayakan seseorang.

Lalu, bagaimana sebenarnya hukum jika memberi atau mengkonsumsi susu yang kadaluarsa, bolehkah?

Dilansir kabarbanten.pikiran-rakyat.com dari chanel YouTube Al-Bahjah TV, Buya Yahya menjelaskan bahwa perihal makanan termasuk susu yang kadaluarsa ada yang perlu ditanyakan terhadap ahlinya.

Saat susu atau makanan lain yang kadaluarsa, maka makanan tersebut termasuk susu dibakar, maka Anda harus menanyakan kepada ahlinya kenapa makanan tersebut mesti dibakar.

Jikalau kata dokter atau ahlinya makanan tersebut termasuk susu mesti dibakar karena jika tidak akan membahayakan, maka perlu diikuti.

Halaman:

Editor: Yomanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah