128 Nama Bayi Laki Laki Islami Keren Dua Kata, Awalan Huruf A Hingga Z, Pemberani Kaya Cerdas dan Penyayang

- 2 Juni 2022, 18:14 WIB
Ilustrasi rangkaian nama bayi laki laki islami dua kata awalan huruf A hingga Z.
Ilustrasi rangkaian nama bayi laki laki islami dua kata awalan huruf A hingga Z. /Pexels/Helena Lopes/

35. Faqeed Nizam
Memiliki arti : Anak laki-laki spesial yang tertib dan disiplin

36. Faraz Labeeb
Memiliki arti : Anak laki-laki yang adil dan cerdas

37. Farghan Maruf
Memiliki arti : Orang berpikiran luas yang penuh kebaikan dan terkenal


38. Fariq Alhadd
Memiliki arti : seorang yang terkemuka dan mulia.

39. Fariz Syahdan
Memiliki arti : anak laki-laki yang kreatif, cerdas, dan cerdik serta bisa melihat kebenaran

40. Farokh Ghani
Memiliki arti : Orang beruntung yang kaya dan sejahtera

41. Fathan Alfaezya
Memiliki arti : laki-laki cerdas, bijaksana dan kelak akan mudah menggapai cita-citanya

42. Fayek Ghazi
Memiliki arti : Anak laki-laki luar biasa yang unggul dan penakluk

43. Fayyim Hamzah
Memiliki arti : Seorang pria yang kuat seperti paman Nabi Muhammad yang dikenal sebagai 'singa Allah dan nabinya' karena keberaniannya dalam pertempuran.

44. Gafur Aagha
Memiliki arti : Pria tak terkalahkan yang bisa mengatur segalanya atau pemimpin

Halaman:

Editor: Kasiridho

Sumber: YouTube Bayi Kembar YouTube Namanya


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah