1549852

88 Rangkaian Nama Bayi Laki-laki Islami huruf A hingga Z Awalan Muhammad Bermakna Baik

- 10 Agustus 2022, 07:01 WIB
Illustrasi terkait tulisan 20 Nama Bayi Laki-laki 3 Kata, Gabungan dari Bahasa Arab dan Sansekerta, Bermakna Penghafal Al-Qur'an yang Berakhlak Baik
Illustrasi terkait tulisan 20 Nama Bayi Laki-laki 3 Kata, Gabungan dari Bahasa Arab dan Sansekerta, Bermakna Penghafal Al-Qur'an yang Berakhlak Baik /Instagram /@inspirasinama_bayi

• Muhammad (Arab): Yang terpuji, dirahmati

• Faiz (Arab): Kemenangan

• Sulthan (Arab): Raja


37. Muhammad Falah Rasydan: Laki-laki yang terpuji, dirahmati, mendapat petunjuk diberi kemenangan juga kebahagiaan.

• Muhammad (Arab): Yang terpuji, dirahmati

• Falah (Arab): Kemenangan, kebahagiaan

• Rasydan (Arab): Mendapat petunjuk


38. Muhammad Fatah Safaraz: Laki-laki terpuji, dirahmati, penakluk yang dihormati.

• Muhammad (Arab): Yang terpuji, dirahmati

• Fatah (Arab): Penakluk, kunci pembuka

Halaman:

Editor: Sigit Angki Nugraha

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah