28 Nama Bayi Perempuan Islami Terbaik 2022, Berasal Dari Bahasa Arab yang Populer dan Penuh Makna

- 13 Agustus 2022, 17:10 WIB
Illustrasi terkait nama bayi perempuan
Illustrasi terkait nama bayi perempuan /Tangkapan Layar/ instagram @tayssaborgesfotografia

KABAR BANTEN - Apabila anda sedang mencari nama bayi perempuan untuk calon buah hati anda yang akan segera lahir, rekomendasi nama-nama populer di bawah ini mungkin cocok untuk anda.

Selain populer, nama bayi perempuan Islami ini terdiri dari nama-nama terbaik 2022 yang berasal dari bahasa Arab yang tentu saja mengandung makna yang baik menurut Islam.

Rekomendasi nama bayi perempuan Islami ini juga cocok untuk digunakan sebagai nama panggilan putri anda kelak.

Dikutip kabarbanten.pikiran-rakyat.com dari kanal YouTube ideasika, berikut rekomendasi nama bayi perempuan Islami terbaik 2022, berasal dari bahasa Arab yang populer dan penuh makna.

Baca Juga: 32 Kutipan Bung Karno pada Proklamasi 17 Agustus, Penuh Semangat Perjuangan dan Kemerdekaan

1. Maryam : Artinya Ibunda Nabi Isa.

2. Alifah : Artinya ramah.

3. Hasna : Artinya perempuan cantik.

4. Fadheela : Artinya kelebihan, keutamaan.

Halaman:

Editor: Sigit Angki Nugraha

Sumber: youtube ideasika


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah