7 Keutamaan Sholat Dhuha yang Sangat Luar Biasa

- 4 November 2022, 08:30 WIB
Ilustrasi terkait 7 keutamaan dan manfaat sholat dhuha yang sangat luar biasa.
Ilustrasi terkait 7 keutamaan dan manfaat sholat dhuha yang sangat luar biasa. /Pexels / Alena Darmel/

Dari Anas bin Malik yang mendengar bahwa Rosulullah SAW telah bersabda:

"Siapa saja yang sholat dhuha 12 rakaat, Allah akan membuat untuknya sebuah istana yang terbuat dari emas di surga".(HR. Ibnu Majah).

5. Mendapat pahala haji dan umrah

Orang yang melaksanakam sholat dhuha secara rutin atau istiqomah akan mendapat pahala haji dan umroh yang sempurna.

Dari Anas radhiallahu anhu berkata Rosulullah SAW bersabda:

"Barang siapa yang mengerjakan sholat fajar atau sholat subuh berjamaah, kemudian ia duduk mengingat Allah hingga terbit matahari, lalu ia sholat dhuha dua rakaat, ia mendapatkan pahala seperti pahala seperti pahala haji dan umroh yang sempurna, sempurna, sempurna".

6. Mengugurkan dosa

Amalan sholat dhuha akan menggugurkan dosa orang yang rutin mengerjakan sholat dhuha meskipun dosanya sebanyak buaih dilautan.

Rosulullah SAW bersabda: "Barang siapa yang menjaga sholat dhuha, maka dosa-dosanya diampuni walaupun dosanya sebanyak buih lautan".(HR.Tirmidzi).

7. Dibuatkan pintu khusus di surga

Halaman:

Editor: Rifki Suharyadi

Sumber: youtube BERKAH AMALIAH


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah