5 Tanda Jodoh Sudah Dekat Menurut Islam, Salah Satunya Merasakan Ini

- 20 November 2022, 20:58 WIB
Ilustrasi terkait 5 tanda jodoh sudah dekat menurut Islam
Ilustrasi terkait 5 tanda jodoh sudah dekat menurut Islam /Pixabay.com/mohamed_hassan

KABAR BANTEN-Salah satu takdir yang harus diterima umat manusia adalah keberadaan jodoh atau pasangan yang akan menjadi pendamping hidup kita di dunia.

Dalam memilih jodoh yang akan dibawa sampai ke jenjang pernikahan, tentunya membutuhkan banyak pertimbangan dan ikhtiar yang maksimal.

Bagi umat Islam, tidak ada contoh atau presedent yang lebih baik dari suami ideal kecuali Nabi Muhammad Saw. Beliau adalah suami yang paling penyayang, baik hati, rendah hati, setia serta dapat dipercaya.

Maka dari itu, Allah Swt telah menulis ketentuan setiap jiwa di bumi ini, termasuk siapa yang akan menjadi jodoh kita.

Dikutip Kabar Banten dari kanal Youtube Aghata Islami, bahwa Allah Swt berfirman yang artinya: "Tidak ada satupun makhluk di bumi kecuali bahwa Allah Swt memelihara ketentuannya." (Qur'an, 11: 6)

"Dan segala sesuatu kami ciptakan berpasang pasangan seperti lelaki dan perempuan, langit dan bumi, daratan dan lautan agar kalian mengingat keesaan Allah yang menciptakan segala sesuatu berpasang pasangan dan mengingat kekuasaan-Nya." (QS. Az-Zariyat Ayat 49)

Bagi Anda yang sedang mencari jodoh tanda tanda ini bisa menjadi obor yang dapat membantu Anda mendapat penerangan, apakah orang yang sedang dekat dengan Anda saat ini akan menjadi jodoh anda atau tidak. Berikut 5 tanda jodoh sudah dekat menurut Islam:

1. Anda memiliki firasat baik saat proses mengenal calon pasangan anda.
Tanda jodoh sudah dekat menurut Islam yang pertama adalah memiliki firasat baik saat proses perkenalan.

Sesuatu yang jauh di dalam hati memberi tahu Anda bahwa ini adalah yang sempurna untuk Anda seolah olah ada kekuatan spiritual yang mendorong Anda untuk melepaskan semua yang Anda harapkan sebelumnya.

Halaman:

Editor: Yadi Jayasantika


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x