Tepat 13 September 2023 Rebo Wekasan atau Rabu Terakhir Bulan Shafar Berikut Penjelasan dan Amalannya

- 12 September 2023, 11:34 WIB
Ilustrasi terkait Rebo Wekasan atau Rabu terakhir di Bulan Shafar berikut penjelasan serta amalan yang harus dilakukan agar terhindar dari bala bencana dan kesialan.
Ilustrasi terkait Rebo Wekasan atau Rabu terakhir di Bulan Shafar berikut penjelasan serta amalan yang harus dilakukan agar terhindar dari bala bencana dan kesialan. /Pexels/Faruk-Tokluoglu

Menurut sebagian ulama dalam setiap tahun pada hari Rabu terakhir di bulan Shafar atau Rebo Wekasan Allah SWT menurunkan 320.000 macam bala.

Oleh karena itu, sebagian umat Islam di Indonesia mempunyai amalan-amalan yang sudah menjadi tradisi pada hari Rebo Wekasan.

Berikut adalah amalan-amalan yang bisa dilakukan pada hari Rebo Wekasan:

1. Shalat hajat Li daf'il bala ( menolak bala)

2. Berdoa dengan doa-doa khusus yang dianjurkan para ulama

3. Minum air doa (air yang diberi bacaan doa) seperti yang tertera pada kitab "Nihayatuz Zain".

4. Amalan-amalan baik seperti halnya bersedekah, silaturahmi, dan lain sebagainya yang mana dalam syariat Islam memang digunakan untuk daf' bala.

Berikut ini tatacara shalat yang bisa dilakukan:

1. Niat shalat hajat daf'il bala atau shalat Nafilah mudaqah tanpa ada pengkhususan hari Rabu Wekasan

"Ushali sunnatal haajati lidaf'il balaa'i arba'a raka'aati lillahi ta'aalaa

Halaman:

Editor: Yandri Adiyanda

Sumber: YouTube NS BOR CHANNEL Twitter @yaanms


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah