Harga Mulai 2 Jutaan, Berikut 7 Rekomendasi Handphone dengan Refresh Rate Layar 120Hz

- 6 Februari 2024, 19:00 WIB
Ilustrasi Handphone dengan Refresh Rate Layar 120Hz.
Ilustrasi Handphone dengan Refresh Rate Layar 120Hz. /Tangkap layar /Instagram @ztemobileindonesia

KABAR BANTEN - 7 Rekomendasi Handphone dengan Refresh Rate Layar 120Hz menjadi topik informasi teknologi kali ini, tepatnya untuk rekomendasi handphone update bulan Februari 2024.

Dalam dunia handphone, refresh rate layar menjadi salah satu faktor penting dalam menentukan pengalaman pengguna saat menggunakan handphone, terutama untuk keperluan seperti bermain game atau menonton konten video.

Semakin tinggi refresh rate, semakin mulus pula tampilan yang ditampilkan, sehingga hal tersebut akan membuat nyaman pengalaman menatap layar handphone.

Dengan refresh rate layar 120Hz, ketujuh handphone ini menawarkan pengalaman visual yang mulus dan responsif, sehingga cocok bagi pengguna yang memprioritaskan performa dalam penggunaan sehari-hari maupun untuk keperluan gaming.

Dikutip dari laman resmi berbagai vendor handphone dan e-commerce, berikut ini adalah 7 rekomendasi handphone dengan refresh rate layar 120Hz yang dapat Anda pertimbangkan dengan harga mulai dari 2 jutaan:

1. ZTE nubia Neo 5G

• Layar IPS LCD, 120Hz
• Chipset Unisoc T820
• Penyimpanan RAM 8GB, ROM 256GB
• Kamera 8MP (Depan), 50MP f/1.8 +2MP (Belakang)
• Baterai 4500 mAh, 22.5Watt

Harga Rp2,5 jutaan

Baca Juga: 7 Handphone Kamera Selfie Terbaik Dunia Versi DxOmark, Berikut Daftarnya

Halaman:

Editor: Kasiridho

Sumber: berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x