7 Fakta Menarik Kue Keranjang Spesial Imlek, Salah Satunya Dibuat Selama 12 Jam

- 21 Januari 2022, 15:02 WIB
7 fakta menarik tentang Kue Keranjang atau Nian Gao.
7 fakta menarik tentang Kue Keranjang atau Nian Gao. /Tangkapan layar YouTube Radius Kalbar

5. Lamanya waktu pembuatan

Pembuatan Kue Keranjang memerlukan waktu 12 jam, sama seperti pembuatan dodol, dibutuhkan kesabaran untuk membuat Kue Keranjang.

Perlu kehati-hatian saat membuat Kue Keranjang sehingga tidak semua orang bisa melakukannya, jika tidak hati-hati permukaannya akan terlalu lembek bahkan keras.

6. Bisa dibuat aneka kue lagi

Kue Keranjang yang biasa kita lihat ternyata bisa dijadikan bahan utama kreasi kue lainnya, seperti kue kelapa parut, bola ubi hingga Kue Keranjang santan.

7. Hanya ada satu warna

Kue Keranjang hanya mempunyai satu warna, karena jenis bahan baku yang digunakan tepung ketan dan gula aren, sehingga warnanya sudah pasti coklat mirip dodol.***

Halaman:

Editor: Kasiridho

Sumber: Youtube Radius Kalbar


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x