20 Orang Terkaya Indonesia 2022, Seorang di Antaranya Punya Saham di Rans Entertainment, Ini Daftar Lengkapnya

- 14 Februari 2022, 16:02 WIB
Ilustrasi. 20 orang terjaya di Indonesia tahun 2022, salah satunya pemilik saham Rans Entertainment milik Raffi Ahmad.
Ilustrasi. 20 orang terjaya di Indonesia tahun 2022, salah satunya pemilik saham Rans Entertainment milik Raffi Ahmad. /Pixabay

Adapun bidang bisnis perusahaan ini adalah pengolahan fiber, kertas dan juga bubuk kertas, pertambangan serta di bidang agribisnis.

Baca Juga: Bukan Doni Salmanan atau Raffi Ahmad, Borong Dua Mobil dari Rudy Salim, Inilah Indra Kenz Crazy Rich Medan

11. Low Tuck Kwong

Di urutan kesebelas orang terkaya Indonesia disandang oleh Low Tuck Kwong, yaitu pendiri Bayan Resources salah satu perusahaan yang bergerak di sektor tambang batubara. Kekayaannya mencapai 2,6 miliar Dollar atau sekitar Rp 37.359.400.000.000.

Selain itu, pria kelahiran Singapura Tahun 1948 ini juga dikenal hoby memborong saham, dengan jumlah yang sangat besar.

10. Dato Sri Tahir

Kini memasuki 10 besar orang terkaya di Indonesia, di rutan ke-10 ada sosok yang tak asing lagi bagi banyak orang.

Dia adalah Dato Sri Tahir. Pria yang terkenal sangat dermawan ini memiliki kekayaan sebesar 2,7 miliar Dollar atau dalam rupiah setara dengan Rp 38.796300.000.000.

Dato Sri Tahir merupakan pemilik Bank Mayapada dan Rumah Sakit Mayapada. Selain itu, ia juga memiliki bisnis di bidang properti, media cetak hingga TV berbayar.

9. Martua Sitorus

Halaman:

Editor: Yadi Jayasantika

Sumber: Youtube Ada Yang Baru


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah