Watak dan Sifat Weton, Hari Pasaran Seseorang Dapat DiKetahui Menurut Primbon Jawa

- 5 Mei 2022, 19:42 WIB
Ilustrasi Kalender terkait sifat dan karakter seseorang dapat diketahui dari weton dan hari pasaran menurut primbon Jawa.
Ilustrasi Kalender terkait sifat dan karakter seseorang dapat diketahui dari weton dan hari pasaran menurut primbon Jawa. /Tangkap layar/pixabay.com/IO-Images

Akan tetapi sifat seperti ini semoga tidak berakibat pada perasaan mereka yang terpendam, yang seharusnya mereka tunjukkan secara terbuka kepada orang-orang yang mereka cintai.

Untuk masalah jodoh minggu pahing ini yang baik adalah dengan minggu wage, selasa pon dan jum’at legi. Sedangkan untuk arah mencari rezeki yang cocok adalah ke arah Timur dan ke Selatan.

2. Senin Pon, Neptunya 4 + 7 = 11

Menurut Primbon Jawa bagi orang yang lahir pada hari Senin Pon dipengaruhi oleh Bintang Kiriman, Perilakunya Sumur Sinaba yaitu suka dipuji-puji.

Anda merupakan seorang yang penuh kontradiksi. Mungkin anda tampak seperti orang yang kuat, tangguh, bahkan dengan bangganya memperlihatkan kekayaan yang anda miliki.

Akan tetapi, sebenarnya ialah seorang yang sangat perasa, orang lain akan merasa terkejut bila melihat betapa sopan dan ramahnya anda, serta bertanggung jawab.

Jika anda mengetahui dan mampu melihat sifat-sifat pemberani dapat diterapkan pada hal-ha yang berguna, sehingga kesuksesan bisa diraih.

Ramalan asmara yang lahir pada hari senin pon ini cocok dengan kelahiran selasa legi, dan jum’at legi. Rezeki akan mudah didapat dengan diawali dari arah Barat.

3. Selasa Wage, Neptunya 3 + 4 = 7

Berdasarkan primbon jawa Weton Selasa Wage dipengaruhi oleh bintang jong sarat (perahu sarat) atau perahu yang bermuatan yang sangat berat, prilakunya bumi, tidak banyak berbicara dan tidak suka menyombongkan diri.

Halaman:

Editor: Kasiridho

Sumber: primbon Jawa


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x