Mengulik Kepribadian Seseorang Berdasarkan Hari Kelahiran, Ayo Cek Hari Lahir Kamu!

- 30 Agustus 2022, 13:43 WIB
Ilustrasi gambar nama-nama hari- Kepribadian seseorang berdasarkan hari kelahiran.
Ilustrasi gambar nama-nama hari- Kepribadian seseorang berdasarkan hari kelahiran. /pixabay.com/nathallie_art-

Sosoknya disegani orang-orang sekitar, dan tanpa disadari sejak kecil ia memiliki bakat menjadi pemimpin yang baik.

Lebih memilih aktif bergerak serta mengerjakan banyak hal ketimbang satu kegiatan yang terasa membosankan.

Sayangnya, seseorang yang lahir di hari Kamis ini mudah terlena oleh pujian orang-orang sekitar.
Sehingga ia tidak tahu mana orang yang tulus berkata-kata dan yang hanya membual saja.

Baca Juga: Diprediksi Murah Rezeki, Ini Kecocokan Jodoh Weton Selasa Pon dengan Rabu Kliwon Menurut Primbon Jawa

5. Jumat
Seseorang yang lahir di hari Jumat mempunyai darah seni sejak kecil, baik itu seni rupa, seni tari, seni teater dan seni musik.

Sifatnya penuh kasih bahkan cintanya pun sangat tulus dan jarang marah.

Sering mengalah demi kebahagiaan orang lain dan sosoknya sangat dewasa.

Memiliki daya tarik tersendiri di lingkungan pertemanannya, sehingga orang lain senang bergaul bahkan berteman baik.

Tapi jangan coba-coba membuatnya kecewa, karena sikapnya akan sangat mengerikan.

6. Sabtu
Kepribadian seseorang yang lahir di hari Sabtu sangatlah tegas dan cenderung perfeksionis.
Sosoknya bisa dipercaya dan sangat bertanggung jawab dalam mengemban tugas.

Halaman:

Editor: Yomanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x