Jerawat Muncul di Wajah, 7 Hal Berikut Bisa Jadi Penyebabnya

- 12 September 2022, 13:58 WIB
Ilustrasi terkait sejumlah penyebab timbulnya jerawat.
Ilustrasi terkait sejumlah penyebab timbulnya jerawat. /Pixabay

Baca Juga: 4 Alasan Kenapa Jerawat Bisa Muncul, Nomor 3 karena Wajah yang Kotor

2. Sindrom ovarium polikistik (PCOS) dan kondisi endokrin lainnya

Sindrom polikistik ovarium atau polycystic ovarian syndrome (PCOS) adalah penyakit pada wanita yang terjadi karena gangguan hormon androgen (hormon maskulin) yang berlebihan.

Akibatnya, menstruasi dapat tidak teratur dan memberi dampak negatif lainnya, seperti munculnya jerawat.

Hormon androgen yang berlebihan pada orang yang mengidap PCOS ini dapat memicu kulit memproduksi minyak yang berlebih.

Minyak yang berlebih tersebut dapat menghambat pori-pori hingga memunculkan jerawat.

3. Merokok

Merokok memberi banyak negatif pada kulit wajah, seperti meningkatkan produksi minyak, menghambat regenerasi kulit mati, hingga menurunkan kadar vitamin E yang dapat menjaga kesehatan kulit.

Baca Juga: Hati Hati Saat Gunakan Lemon Sebagai Obat Jerawat, Efek Sampingnya Lebih Banyak

4. Kurang tidur

Halaman:

Editor: Kasiridho

Sumber: Heatlhline


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah