10 Pertanyaan Asah Otak Tentang Pengetahuan Umum Astronomi

- 29 November 2022, 10:22 WIB
Ilustrasi sepuluh pertanyaan asah otak tentang pengetahuan umum astronomi.
Ilustrasi sepuluh pertanyaan asah otak tentang pengetahuan umum astronomi. /Pixabay/pexels

KABAR BANTEN - Pertanyaan asah otak kali ini membahas tentang pengetahuan umum astronom.

Ada banyak hal yang harus diungkap dari pengetahuan di jagat raya ini.

Oleh karena itu mari kita bermain asah otak untuk menambah pengetahuan tentang astronomi.

Baca Juga: 10 Pertanyaan Asah Otak Tentang Pengetahuan Umum, Buktikan Kecerdasanmu

Berikut ini ada sepuluh pertanyaan asah otak tentang pengetahuan umum astronomi seperti dikutip Kabar Banten dari YouTube tambah cerdas Selasa 29 November 2022.

Pertanyaan pertama satelit terbesar planet Jupiter adalah ?
A. IO
B. Europa
C. Ganymede
D. Calisto

Jawabannya Ganymede.

Pertanyaan kedua asteroid tergeser dalam tata Surya adalah ?
A. Ceres
B. Vesta
C. Pallas
D. Juno

Jawabannya Ceres.

Halaman:

Editor: Yomanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x