Sudah Mati Kok Bisa Hidup Lagi? Inilah Fakta Ilmiah tentang Mati Suri

- 26 Desember 2022, 09:05 WIB
Ilustrasi terkait fakta tentang mati suri yang bisa dijelaskan secara ilmiah.
Ilustrasi terkait fakta tentang mati suri yang bisa dijelaskan secara ilmiah. /Tangkap layar channel Youtube MG CHANNEL./

KABAR BANTEN - Orang sudah dinyatakan meninggal namun hidup lagi, biasanya disebut dengan mati suri.

Seperti yang terjadi baru-baru ini melalui video yang beredar. Seorang warga di Jawa Barat disebut-sebut mati suri.

Meskipun kerap dibantah kebenarannya fenomena mati suri memang sering memicu rasa takjub sekaligus takut dan penasaran.

Baca Juga: 10 Pertanyaan Asah Otak Tentang Makhluk Hidup dan Lingkungannya

Faktanya fenomena ini bukanlah kejutan di dunia medis dan sains karena 4 sampai 15 persen populasi dunia ternyata memang pernah mengalaminya.

Lantas apakah ada penjelasan fakta ilmiahnya mati hidup lagi atau mati suri?

Berikut fakta tentang mati suri secara ilmiah sebagaimana dikutip Kabar Banten dari channel Youtube MG CHANNEL.

Istilah mati suri disebut dengan Sindrom Lazarus, di dunia barat mati suri juga disebut sebagai Sindrom Lazarus.

Bagi pemeluk agama Nasrani Sindrom ini diberi nama sesuai dengan tokoh Alkitab Lazarus yang dibangkitkan oleh Yesus setelah meninggal selama 4 hari.

Tidak jarang mati suri juga disebut near dead experience (NDE).

Halaman:

Editor: Rifki Suharyadi

Sumber: YouTube MG CHANNEL


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x