Fakta Mengejutkan Tentang Menangis, Ternyata Wanita Bisa Nangis Hingga 54 Kali

- 26 Januari 2023, 11:45 WIB
Ilustrasi seseorang yang menangis dengan tatapan kosong, sebagai salah satu ciri jenis tangisan sedih.
Ilustrasi seseorang yang menangis dengan tatapan kosong, sebagai salah satu ciri jenis tangisan sedih. /Pixabay/Victoria_Watercolor

KABAR BANTEN - Menangis menjadi hal yang wajar dan dilakukan oleh semua orang ketika sedang bersedih, baik kehilangan ataupun ditinggalkan.

Namun, menangis identik dengan kebiasaan wanita yang dikenal cengeng dan mudah menumpahkan air mata.

Meskipun tak jarang, laki-laki pun sering menangis ketika apa yang diharapkan atau keinginannya tidak sesuai dengan ekspektasi.

Intinya, hampir semua makhluk hidup di dunia pasti bisa merasakan sedih dan kehilangan, terutama menangis.

Karena dengan menangis diyakini dapat meredakan sesak di dada dah sedikit melepaskan beban yang ada di dalam hati.

Mengutip dari akun instagram @sehatkepo.idn, terdapat beberapa fakta mengejutkan terkait menangis yang selama ini dilakukan oleh banyak orang.

Misalnya, ketika kamun menangis namun air mata yang keluar terasa dingin, artinta kamu menangis bahagia.

Karena umumnya, air mata yang keluar memiliki suhu yang cukup terasa hangat.

Berbeda dengan air mata yang jatuh pada mata bagian sebelah kiri, dipercaya jika itu pertanda kamu sedang sedih.

Halaman:

Editor: Yandri Adiyanda

Sumber: Instagram @sehatkepo.idn


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah