11 Rahasia Cantik Alami Anti Ribet, Terjangkau dan Tidak Menguras Kantong

- 25 Juni 2023, 19:20 WIB
Ilustrasi sejumlah tips cantik alami.
Ilustrasi sejumlah tips cantik alami. /Pexels/Anastasiya-Gepp

Kamu dapat membuat jus buah-buahan untuk variasi dan mendapatkan beragam nutrisi yang dibutuhkan.

Baca Juga: Cantik Bagaikan Artis! Ternyata Ini Rahasia Kecantikan Gadis Suku Baduy Banten

Selain itu, buah alpukat kaya akan biotin yang dapat menguatkan rambut dan kuku. Tomat mengandung antioksidan yang membantu melawan radikal bebas penyebab penuaan. Selain dikonsumsi, buah dan sayuran juga dapat digunakan sebagai masker untuk perawatan kulit dari luar.

7. Minum Air Secukupnya

Lingkaran hitam di bawah mata, flek hitam, dan kerutan di wajah seringkali disebabkan oleh dehidrasi. Oleh karena itu, penting untuk mengonsumsi air putih dalam jumlah yang cukup setiap hari.

Minumlah setidaknya 8 gelas air putih per hari agar kulit tetap elastis dan terjaga kelembabannya. Lakukan kebiasaan ini secara rutin dan nikmati hasilnya setelah beberapa minggu.

 

8. Konsumsi Makanan Sehat

Makanan yang sehat sangat penting untuk kecantikan kulit. Konsumsilah sayuran, buah-buahan, biji-bijian, dan makanan lain yang kaya nutrisi untuk mempercantik kulit secara alami.

Halaman:

Editor: Kasiridho

Sumber: Masterpiece Skin Restoration


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah