7 Jenis Kayu Bertuah yang Dipercaya Memiliki Kekuatan Magis

- 17 September 2023, 11:38 WIB
Ilustrasi terkait beberapa jenis kayu bertuah mulai dari Nagasari, Kokko hingga Galih Asem.
Ilustrasi terkait beberapa jenis kayu bertuah mulai dari Nagasari, Kokko hingga Galih Asem. /Kabar Banten/Didin Muhtadin

Pohon Kokka atau kayu bertuah Kokka juga memiliki usia yang cukup lama hingga ratusan tahun.

Maka tidak jarang kayu bertuah Kokka ini digunakan sebagai sarana kekuatan spiritual.

Baca Juga: 6 Ciri Anak Kecil Pilihan dari Khodam Leluhur, Bisa Terlihat Sejak Masih dalam Kandungan

3. Kayu Stigi

Kayu Stigi merupakan salah satu kayu bertuah dari kayu bertuah lainnya yang mempunyai energi yang sangat kuat.

Karena energi yang sangat kuat inilah kayu stigi juga disebut sebagai maharaja kayu bertuah.

Kayu Stigi ada dua jenis yaitu kayu stigi di darat dan kayu stingi di laut.

4. Kayu Cendana

Kayu Cendana juga disebut sebagai kayu bertuah yang dikenal memiliki energi positif yang besar.

Akan tetapi tidak semua kayu Cendana memiliki energi yang baik sebagai sarana spiritual.

Halaman:

Editor: Yandri Adiyanda

Sumber: YouTube Larasati Channel


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x