Catat! Ini 5 Manfaat Kacang Hijau Bagi Kesehatan Tubuh

- 20 Oktober 2023, 08:30 WIB
Manfaat kacang hijau bagi kesehatan tubuh.
Manfaat kacang hijau bagi kesehatan tubuh. /Freepik-8photo/

Biji-bijian ini juga dipercaya bisa membantu untuk menurunkan tekanan darah.

Pasalnya, kacang hijau ini mengandung potasium, magnesium, dan serat yang baik.

5. Meningkatkan Kesehatan Jantung

Terakhir, manfaat dari mengkonsumsi kacang hijau yaitu bisa meningkatkan kesehatan jantung.

Hal tersebut karena kacang hijau memiliki kandungan serat dan folat dalam kacang-kacangan.

Baca Juga: Mengenal 5 Manfaat Hazelnut bagi Kesehatan, Kacang yang Mirip dengan Kemiri

Ketika mengkonsumsi kacang-kacangan ini secara rutin bisa menurunkan risiko penyakit jantung koroner.

Demikian informasi terkait manfaat mengkonsumsi kacang hijau bagi kesehatan tubuh.***

Halaman:

Editor: Rifki Suharyadi

Sumber: Kemenkes


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah