5 Rekomendasi Bedak Tabur untuk Wajah Berminyak

- 17 November 2023, 15:45 WIB
Ilustrasi bedak tabur untuk kulit wajah berminyak.
Ilustrasi bedak tabur untuk kulit wajah berminyak. /Tangkap layar/YouTube Beautypedia

KABAR BANTEN - Bedak tabur memang jadi bagian make up yang penting untuk mengeset semua hasil.

Namun banyak brand bedak tabur yang bikin kulit jadi berminyak hingga akan menimbulkan jerawat jika digunakan.

Tapi tenang masih ada 5 brand bedak tabur yang bisa digunakan dan dapat mengontrol minyak berlebih dan bagus bagi kulit wajah kamu yang berminyak.

Dikutip Kabar Banten dari kanal YouTube Beautypedia, berikut 5 rekomendasi bedak tabur untuk wajah berminyak.

1. Make Over (Silky smooth translucent powder)
Bedak tabur dari Make Over ini memang di banderol dengan harga yang agak sedikit mahal, yakni sekitar Rp 116.000.

Namun, dari harga segitu, make over sudah kasih hasil yang kece dan cocok untuk kulit berminyak.

Bedak dari make over punya coverage yang matte bagus, hasil yang natural, dan bisa mengkontrol minyak pada kulit wajah.

Sediain 7 varian warna tone, Porselin, Rosy, Champagne, Toffee, Snow, Buttermilk, dan Vanilla.

2. Focallure (Super Fine Loose Powder)
Bedak yang satu ini cuman dibanderol mulai dari harga Rp 39.000 an saja sudah bikin hasil wajah jadi flawless.

Halaman:

Editor: Kasiridho

Sumber: YouTube Beautypedia


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah