Rahasia Agar Tagihan Listrik Tidak Melonjak, Nomor 5 Ada Hubungan dengan Kesehatan

- 1 April 2024, 17:41 WIB
Ilustrasi terkait artikel Rahasia Agar Tagihan Listrik Tidak Melonjak
Ilustrasi terkait artikel Rahasia Agar Tagihan Listrik Tidak Melonjak / Facebook /Mama Rayn

 

KABAR BANTEN - Jika Anda setiap bulan membayar tagihan listrik yang semakin melonjak kenaikan, ada beberapa tips rahasia yang bisa dijadikan inspirasi.

Walaupun demikian, jangan lupa untuk selalu konsisten dalam melaksanakan tips ini agar tidak terjadi lonjakan dikemudian hari.

Baca Juga: Dealer Sepeda Motor Listrik Volta Hadir di Kota Serang Banten, Ini Lokasinya

 

Seperti dikutip Kabar Banten dari akun Facebook Daily Mama Rayn, berikut ini beberapa tips untuk menghindari kenaikan tagihan listrik di rumah Anda.

1.Suhu 26℃ dari AC adalah suhu yang paling tepat, nyaman dan tidak menyebabkan sakit.

Meski tubuh manusia sendiri sudah bisa menyesuaikan suhu tubuh, tapi kemampuan tersebut juga ada batasnya.

Bila suhu luar dan suhu dalam ruangan berbeda terlalu jauh, Anda bisa dengan mudah jatuh sakit.

Halaman:

Editor: Maksuni Husen

Sumber: Facebook Daily Mama Rayn


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x