1549852

Ternyata Ada Varietas Karnivora Lho, Kepoin Yuk! Ini 10 Rekomendasi Tanaman Hias Berbulu Boleh Dikoleksi

- 23 Mei 2024, 11:32 WIB
Begonia Solenia, tanaman hias berbulu/tangkapan layar youtube/channel Neo Official
Begonia Solenia, tanaman hias berbulu/tangkapan layar youtube/channel Neo Official /

Butterwort, tanaman hias berbulu/tangkapan layar youtube/channel Neo Official
Butterwort, tanaman hias berbulu/tangkapan layar youtube/channel Neo Official

Butterwort dikenal juga dengan nama bulu kupu-kupu, daunnya memiliki bulu-bulu halus.

Tanaman ini bentuknya kecil dan bisa ditanam dalam pot serta diletakkan dalam ruangan.

Butterwort termasuk jenis tanaman karnivora, kenapa disebut demikian? karena tanaman ini bisa membunuh semut.

Kenapa butterwort bisa membunuh semut? pada permukaan daun tanaman ini terdapat cairan lengket yang bisa menjebak semut hingga akhirnya semut tersebut mati dan menjadi santapan butterwort.

Tanaman butterwort cocok diletakkan dalam ruangan jika ingin terbebas dari semut.

Plectranthus Argentatus

Plectranthus Argentatus, tanaman hias berbulu/tangkapan layar youtube/channel Neo Official
Plectranthus Argentatus, tanaman hias berbulu/tangkapan layar youtube/channel Neo Official

Plectranthus argentatus merupakan jenis tanaman berdaun tebal dan sedikit berbulu, daunnya tumbuh lebat serta ujungnya terlihat acak-acakan.

Tanaman ini menyukai media yang lembap dan bisa tumbuh mencapai 1,5 meter.

Halaman:

Editor: Kasiridho

Sumber: Youtube Neo Official


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah