Membaca Kehidupan dan Watak Serta Jodoh Weton Kamis Wage Berdasarkan Kitab Primbon Jawa

- 23 Mei 2024, 13:35 WIB
Ilustrasi kehidupan dan watak serta jodoh weton kelahiran Kamis Wage menurut Primbon Jawa.
Ilustrasi kehidupan dan watak serta jodoh weton kelahiran Kamis Wage menurut Primbon Jawa. /Pexels/Andrea Piacquado

KABAR BANTEN - Menurut kitab primbon Jawa, Weton Kamis Wage memiliki nilai neptu 12 yang berasal dari hari Kamis 8 dan pasaran Wage nilai nya 4.

Berdasarkan jumlah neptu Weton 12 Weton Kamis Wage berada dibawah naungan Aras Kembang atu Lakuning jejodon.

Bayi lahir watakke, Tan derman lare punika,lan akeh sanake,linulutan marang jalma,jalu lan estrig, gampang lamun nggraita lan manggaota,nanggung lamon omah -omah utowo laki rabi tegese duwe bojo.

Maknanya, bagi pemilik weton dengan jumlah neptu 12 ini wataknya tidak suka berbagi atau memberi, namun memiliki banyak kerabat dan disukai oleh semua temannya baik teman laki-laki maupun teman perempuannya, selain itu orang dengan jumlah neptu 12 ini memiliki sifat yang mudah memaklumi dan juga mudah memahami, jika pria bisa mudah menikah atau ada jodohnya.

Sedangkan menurut hari kamisnya maka watak Suroso, sembarang karepe kemudian dirasakake,lumuhkaungkulan atine,prayogane nanduro kang amrih uwoh.

Maknanya, bayi yang lahir di hari Kamis, apapun keinginannya dan apapun yang akan dilakukannya harus dengan perasaan atau harus dirasakan terlebih dahulu karena sifatnya yang perasa dia tidak mudah di bohongi.

Weton Kamis Wage menurut primbon Jawa, jika menanam tanaman akan sangat cepat memetik hasil, asalkan menanam tanaman yang cepat berbuah maka akan tumbuh dengan subur.

Jika dibaca berdasarkan hari pasarannya wataknya keras. Tegese kenceng wicarane, kakon atine, maknanya, orang dengan pasaran lelaki ini wataknya keras atau tegas artinya pegas dalam berbicara tetapi juga memiliki sifat serta hati yang kaku.

Adapun pantangan dan godaan bagi pemilik pasaran Wage ini bisa dilihat di sini, menowo wis sarwo akeh kaingetane,demen melek mintiring Budi, tanda bakal tanpa kaanugrahan. Godane yen kelalen doyan turu , tanda isih nemu popo sangsoro.

Halaman:

Editor: Kasiridho

Sumber: primbon Jawa


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah