9 Penemuan Artefak Sejarah Bangsa Sumeria yang Menakjubkan, Ditiru Banyak Negara Hingga Saat Ini

- 28 Desember 2021, 11:03 WIB
Ukiran dinding Bangsa Sumeria Yang menggambarkan petani diberi  pelajaran yang sangat rinci  tentang cara bercocok tanam.
Ukiran dinding Bangsa Sumeria Yang menggambarkan petani diberi pelajaran yang sangat rinci tentang cara bercocok tanam. /Pixabay

KABAR BANTEN - Penemuan artefak sejarah Bangsa Sumeria tentu sangat penting untuk melihat peradaban masa lalunya.

Banyak teknologi yang berkembang dalam penemuan artefak sejarah Bangsa Sumeria yang sudah disempurnakan dalam penggunaannya.

Penemuan artefak sejarah Bangsa Sumeria yang misterius ini telah memberikan kontribusi yang sangat signifikan bagi perkembangan di semua bidang kehidupan manusia.

Baca Juga: 8 Fakta Menarik Tentang Sejarah dan Legenda Alexander Agung, Jangan Tertipu Lagi!

Bangsa Sumeria hidup sekitar 3.500 – 2.300 SM di Timur Tengah yang terletak di Selatan Mesopotamia, tenggara Irak.

Dari catatan awal abad ke-4 SM sampai muncul di Babilonia pada abad ke-3 SM.

Para ilmuwan masih belum tahu dari mana asal Bangsa Sumeria yang misterius dan bahasa apa yang mereka gunakan. 

Baca Juga: 3 Temuan Sejarah Ini Bikin Sejarawan Garuk-garuk Kepala

Berkat Bangsa Sumeria, dunia modern menjadi sangat maju secara teknologi.

Halaman:

Editor: Maksuni Husen

Sumber: kulturologia.ru


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah