Sulit Dilacak Israel, Inilah 10 Fakta Terowongan Bawah Tanah Hamas Palestina

- 3 Januari 2024, 11:17 WIB
Ilustrasi terkait fakta terowongan Hamas strategi lama pejuang Palestina yang sulit dilacak tentara Israel.
Ilustrasi terkait fakta terowongan Hamas strategi lama pejuang Palestina yang sulit dilacak tentara Israel. /Tangkapan layar/YouTube Jazirah Ilmu

Baca Juga: Kisah Nyata! 10 Kejadian Aneh atau Keajaiban Dalam Perang Israel dan Palestina di Gaza yang Penuh Misteri

5. Lintas batas negara

Terowongan itu disebut melintasi sampai ke Mesir yang digunakan untuk mengirimkan senjata dan personel.

Pada 26 Oktober 2023 tentara Israel mengatakan sebelum 7 Oktober Hamas menggunakan terowongan perbatasan Mesir untuk mengirimkan amunisi dan prosonil.

Terowongan ini digunakan oleh para penyelundup untuk mengangkut uang dan barang ke jalur Gaza, melalui perdagangan gelap Dangan fajak dan aktivitas komersil bawah terowongan bawah tanah tersebut Hamas mendapatkan keuntungan.

6. Pemerintah Mesir menutup banyak terowongan ke Gaza

Mantan presiden Mesir Muhammad morsi mengijinkan Hamas dan pejuang Islam Palestina mengangkut rudal dan senjata menggunakan terowongan tersebut secara diam-diam, Mesir mulai menindak lanjuti jaringan bawah tanah tersebut.

Setelah presiden Abdel Fattah As-sissi berkuasa sejak tahun 2013 lalu hingga saat ini pihak militer Mesir telah menghancurkan dan membanjiri terowongan dengan air limbah, walaupun belum sepenuhnya menutupi terowongan tersebut.

7. Dibangun di atas kota terpadat di dunia

Apa yang membuat terowongan Hamas berbeda dengan terowongan Al Qaeda di pegunungan Afganistan atau vietkon di hutan-hutan Asia Tenggara adalah bahwa mereka membangun jaringan bawah tanah dibawah salah satu wilayah terpadat di bumi ini, hampir dua juta orang tinggal di wilayah seluas 88 mil persegi yang membentuk kota Gaza.

Halaman:

Editor: Yandri Adiyanda

Sumber: YouTube Jazirah Ilmu


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x