Resmi Dilantik, Ini Dia Profil 5 Pejabat Otorita Ibu Kota Negara

- 13 Oktober 2022, 14:58 WIB
Lima pejabat Otorita IKN Nusantara dilantik oleh Kepala Otorita IKN Nusantara Bambang Susantono di Aula Serba Guna, Kementerian Sekretariat Negara, Jakarta, Kamis 13 Oktober 2022. Berikut profil singkat 5 pejabat tersebut.
Lima pejabat Otorita IKN Nusantara dilantik oleh Kepala Otorita IKN Nusantara Bambang Susantono di Aula Serba Guna, Kementerian Sekretariat Negara, Jakarta, Kamis 13 Oktober 2022. Berikut profil singkat 5 pejabat tersebut. /Tangkap layar instagram/@ikn_id/

KABAR BANTEN - Kepala Otorita Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara Bambang Susantono resmi melantik lima orang pejabat tinggi madya Otorita IKN.

Lima pejabat Otorita IKN Nusantara tersebut diambil sumpah di Aula Serba Guna, Kementerian Sekretariat Negara, Jakarta, Kamis 13 Oktober 2022.

Lima pejabat Otorita IKN Nusantara tersebut akan bertugas dalam rangkaian persiapan, pembangunan, dan pemindahan IKN.

Baca Juga: Alasan Spiritual IKN Pindah ke Kalimantan, Ahli Kejawen Ungkap Masa Depan NKRI, Benarkah Bakal Begini?

Siapa saja dan seperti apa sosok 5 pejabat otoritas IKN Nusantara tersebut?

Berikut profil singkatnya, seperti dikutip Kabar Banten dari instagram ikn.id;

1. Achmad Jaka Santos Adiwijaya.

Jaka Santos dilantik sebagai Sekretaris Otorita IKN Nusantara.

Pria kelahiran Medan ini mengenyam pendidikan terakhir S3 Ilmu Hukum di Universitas Padjajaran.

Ia mengawali karier sebagai Staf Analisa Hukum di Sekretariat Kabinet Republik Indonesia pada tahun 1993.

Halaman:

Editor: Rifki Suharyadi

Sumber: setkab.go.id Instagram/@ikn_id


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah