Resep Tahu Kastol, Gurih dan Kriuk untuk Cemilan Spesial

- 21 April 2022, 19:12 WIB
Ilustrasi resep dan cara membuat tahu kastol.
Ilustrasi resep dan cara membuat tahu kastol. /Tangkapan layar instagram @nuristifaizah

 

KABAR BANTEN - Inspirasi resep masakan kali ini berupa cemilan Tahu kastol.

Jika biasanya tahu yang berkulit coklat dibuat cemilan tahu bunting yang berisi sayuran, maka tahu kastol ini ditambah dengan tepung kanji dan terigu.

Tahu merupakana salah satu jajanan favorit yang bahannya mudah didapat dari kota sampai pelosok desa, bisa dijadikan makanan bernutrisi.

Seperti dikutip kabarbanten.pikiran-rakyat.com dari akun Instagram @Nuristifaizah, berikut resep dan cara membuat tahu kastol.

Bahan tahu kastol

- Tahu matang 1/4 kg
- Tepung Aci/ kanji dua centong munjung
- Tepung terigu 2 sendok makan
- Touge
- Daun seledri
- Setengah sachet lada bubuk
- Setengah sachet Royco ayam
- 2 siung bawang putih ulek halus

Bahan saos

- Kacang tanah satu centong
- 2 siung bawang putih
- 5 cabe merah
- 3 cabe rawit
- Daun jeruk
- Gula merah
- Garam
- Asem Jawa
- Kecap Bango manis

Cara mengolah tahu:

Halaman:

Editor: Kasiridho

Sumber: Instagram @Nuristifaizah


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah