3 Tempat Wisata Alam Kabupaten Bandung yang Hits dan View Kece, Ada Situ Patenggang, Citaluglug dan Arjasari

- 25 Februari 2023, 17:03 WIB
3 Tempat Wisata Alam di  Kabupaten Bandung yang Hits dan View Kece, Ada Situ Patenggang, Citaluglug dan Arjasari Rock Hills,
3 Tempat Wisata Alam di Kabupaten Bandung yang Hits dan View Kece, Ada Situ Patenggang, Citaluglug dan Arjasari Rock Hills, /Instagram /@wisatasitupatenggang

KABAR BANTEN - Kabupaten Bandung, Jawa Barat memiliki banyak wisata alam yang hits, view keren dan  sangat cantik.

Wisata alam yang memiliki keindahan dan menjadi populer saat ini banyak diminati oleh para wisatawan.

Baca Juga: Resep dan Cara Membuat Ikan Kembung Bumbu Acar, Bisa Bikin Kabita

Seperti dikutip kabarbanten.com dari kanal YouTube Dezie Channel, dan kanal YouTube Wisata Bandung, berikut keindahan Wisata alam di Kabupaten Bandung.

1. Situ Patenggang

Situ Patenggang terletak di ketinggian 1.600 MDPL. Danau ini dikelilingi pemandangan alam yang sangat menyegarkan mata.

Situ Patenggang berada di dalam kawasan cagar alam seluas 123.077 hektar. Banyak spot-spot ciamik untuk mengabadikan foto bersama keluarga dan kerabat.

Situ Patenggang berada di kawasan Ciwidey, tepatnya di Desa Patenggang, Kecamatan Rancabali, Kabupaten Bandung. Tentunya tempat ini memiliki udara sejuk, dingin, cocok bagi Anda yang ingin mencari nuansa liburan menenangkan.

Dengan tiket masuk sebesar Rp25.000 dan tiket terusan senilai Rp50.000 per orangnya, Anda dapat memasuki area lainnya yang ada di Situ Patenggang, seperti glamping, Taman Kelinci, Jembatan Pinisi, hingga Teras Bintang.

Halaman:

Editor: Maksuni Husen

Sumber: YouTube Wisata Bandung YouTube Dezie Channel


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x