7 Tempat Wisata Tersembunyi di Bogor, Dijamin Masih Asri dan Sejuk Tanpa Banyak Orang Didalamnya

- 19 Juli 2023, 20:47 WIB
Salah satu tempat wisata di Bogor Jawa Barat.
Salah satu tempat wisata di Bogor Jawa Barat. /Tangkapan layar /YouTube Negeri Ajaib

KABAR BANTEN - Banyaknya tempat wisata di Bogor Jawa Barat pastinya kerap menjadi tujuan berwisata para anak muda.

Terlebih lagi saat weekend yang di mana banyak sekali anak muda maupun keluarga yang berwisata ke Bogor Jawa Barat.

Namun, banyak nih yang belum tahu jika di Bogor Jawa Barat ada wisata tersembunyi yang jarang sekali diketahui banyak orang.

Dikutip dari berbagai sumber, berikut 7 tempat wisata tersembunyi di Bogor Jawa Barat:

1) Lembah Tepus

Lembah Tepus merupakan wisata air terjun bertingkat yang sangat menawan di Bogor, yang memiliki kisaran harga tiket sebesar Rp10.000 sampai Rp20.000.

Lokasi Lembah Tepus berada di Pasir Reungit, Gunung Sari, Kecamatan Pamijahan Kabupaten Bogor, Jawa Barat 16810.

2) Telaga Rawa Gede

Lokasi ini kalian bisa merasakan kesejukan yang teramat karena berada di tengah hutan yang lebat, dengan adanya danau di dataran tinggi.

Halaman:

Editor: Kasiridho

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x