Ada Kampung Coklat di Blitar Jawa Timur, Wisata Keluarga Menyenangkan Untuk Liburan Akhir Pekan

- 16 September 2023, 15:05 WIB
Suasana di Kampung Coklat, Blitar
Suasana di Kampung Coklat, Blitar /Tangkapan Layar/Instagram @kampung_coklat

Galeri Coklat

Kamu bisa membeli oleh-oleh untuk souvenir dan juga coklat-coklat di Galeri Coklat.

Di sini memajang dan menjual produk-produk khas Kampung Coklat.

Seperti keripik, brownies, coklat aneka rasa dan bentuk, hingga suvenir seperti tas, mug, dan juga baju khas tempat ini.

Harga Tiket Masuk Kampung Coklat Blitar :

Tersedia Tiket Masuk Reguler dan Tiket Masuk Terusan bagi si kecil yang mau menikmati beragam wahana seru di dalamnya.

Jadi, supaya gak repot dan hemat budget, kamu bisa membeli paket terusan.

- Tiket Masuk Reguler: Rp20.000

- Tiket Masuk Terusan: Rp35.000

Lokasi Kampung Coklat Blitar :

Bagi yang ingin berkunjung, Kampung Coklat terletak di daerah Plosorejo, Blitar.

Alamat lengkapnya di Jl. Benteng - Blorok No.18, Desa Plosorejo, RT. 01/06, Kademangan, Blitar, Jawa Timur.

Jam Operasional :

- Weekday: 08.00 - 16.00 WIB

Halaman:

Editor: Sigit Angki Nugraha

Sumber: YouTube NiNa Twins


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah