Mulai Tingkat SD Hingga Perguruan Tinggi, 2024 Kurikulum Merdeka Diterapkan Secara Nasional

- 18 Agustus 2023, 12:46 WIB
Anggota Komisi X DPR RI Ali Zamroni saat membuka acara Sosialisasi Kurikulum Merdeka, di salah satu hotel di Kota Serang, 18 Agustus 2023.
Anggota Komisi X DPR RI Ali Zamroni saat membuka acara Sosialisasi Kurikulum Merdeka, di salah satu hotel di Kota Serang, 18 Agustus 2023. /Kabar Banten/Rizki Putri

KABAR BANTEN - Kurikulum Merdeka rencananya akan diterapkan pada tahun ajaran baru 2024 mendatang secara nasional.

 

Mulai dari tingkat sekolah dasar (SD), sekolah menengah pertama (SMP),SMA/SMK, hingga tingkat perguruan tinggi diharapkan dapat menerapkan Kurikulum Merdeka.

Saat ini, pembahasan terkait Kurikulum Merdeka atau merdeka belajar sudah masuk dalam tahap penyelesaian baik di DPR RI maupun Kementerian Pendidikan.

Baca Juga: Minta Pemkot Serang Evaluasi, Dewan Soroti Pengelolaan Sampah Kota Serang

Sambil menunggu kesiapan serta persiapan sekolah dari tingkat SD sampai perguruan tinggi, meski saat ini sebagian sekolah telah menerapkan Merdeka Belajar.

Sehingga, pada saat penerapannya nanti yang rencananya mulai 2024 akan terlaksana secara serentak dan menjadi kurikulum nasional.

Pelaksana tugas (Plt) Kepala Pusat Kurikulum dan Pembelajaran pada Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemdikbud) Zulfikri Anas mejelaskan, penerapan Kurikulum Merdeka di setiap sekolah merupakan program dari Kementerian Pendidikan yang mengarah terhadap minat, bakat, keterampilan, serta kompetensi pada masing-masing siswa.

Halaman:

Editor: Yandri Adiyanda


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x