Kembangkan Sekolah Lingkungan, SMP Negeri 2 Cilegon Raih Penghargaan Internasional ASEAN Eco School 2023

- 24 Agustus 2023, 21:50 WIB
Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kota Cilegon Heni Anita Susila, Kepala Sekolah SMP Negeri 2 Cilegon, Nurhayati, Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan (LHK) RI, Siti Nurbaya Bakar, beserta pejabat lainnya foto bersama usai SMP Negeri 2 Cilegon menerima penghargaan ASEAN Eco School di Laos.
Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kota Cilegon Heni Anita Susila, Kepala Sekolah SMP Negeri 2 Cilegon, Nurhayati, Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan (LHK) RI, Siti Nurbaya Bakar, beserta pejabat lainnya foto bersama usai SMP Negeri 2 Cilegon menerima penghargaan ASEAN Eco School di Laos. /Dokumen Kominfo Kota Cilegon

 

Sedangkan Wali Kota Cilegon Helldy Agustian juga bangga dengan prestasi tingkat internasional yang ditorehkan SMP Negeri 2 Cilegon. Terlebih ini adalah satu-satunya SMP yang mewakili Indonesia pada ajang internasional bergengsi tersebut.

Baca Juga: Wali Kota Cilegon Helldy Agustian Minta Sekolah Melapor Apabila Ada Sarpras Pendidikan yang Kurang

"Kita akan jadikan SMP Negeri 2 Cilegon ini sebagai role model bagi sekolah yang lain untuk bagaimana dikembangkan sekolah yang ramah lingkungan, hijau dan bersih. Ini juga bukti bahwa Kota Cilegon semakin bermartabat karena dapat bersaing di kancah internasional," ungkapnya.***

 

Halaman:

Editor: Kasiridho


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah