Sindir Kebijakan Larangan Warung Makan Buka Siang Hari Saat Ramadan, Pemkot Serang Bakal Jadi Konten YouTuber

- 19 April 2021, 14:25 WIB
Tampak YouTuber Coki Pardede tiba di Kota Serang sambil membawa dan memberikan Rice Cooker ke pemilik Warteg yang terkena razia Satpol Pp Pemkot Serang.
Tampak YouTuber Coki Pardede tiba di Kota Serang sambil membawa dan memberikan Rice Cooker ke pemilik Warteg yang terkena razia Satpol Pp Pemkot Serang. /@tretanmuslim

Tampak petugas Satpol PP menciduk dua warga yang tengah asik makan siang di warteg tersebut.

Video yang berdurasi 0:41 detik itu juga memperlihatkan salah seorang petugas memerintahkan untuk menyita Rice Cooker atau penanak nasi yang ada di warteg.

Sontak penjaga warteg pun langsung kebingungan lantaran Rice Cooker miliknya diangkut oleh petugas.

Baca Juga: Rindu Berat! Celine Evangelista Kenang Kebiasaan Stefan William di Rumah

Atas kejadian tersebut, dunia maya lagi-lagi menyerang objek yang menjadikan kontroversional itu.

Seperti yang dilakukan oleh Coki Paredes dan Tretan Muslim, mereka berdua kerap beberapa kali memposting ungkapan kekesalannya terhadap Pemkot Serang di Instagram Pribadinya.

Namun, karena basik YouTuber sebagai Content Kreator. Mereka berdua hanya bisa menyuarakannya lewat sebuah karya.

"Sudah di TKP," ucap Tretan Muslim dalam unggahan instagramnya @tretanmuslim.

Baca Juga: Irna Narulita Tengah Berbahagia, Memanjatkan Doa Ini

Padahal, postingan diatas bukan gambar diri Tretan, melainkan rekannya yang memegang Rice Cooker baru di depan Alun-alun Kota Serang. Senin, 19 April 2021.

Halaman:

Editor: Yomanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x