Berdampak pada Pertumbuhan Ekonomi, Banten Diusulkan Bebas Rabies 2030

- 28 September 2021, 14:53 WIB
Wakil Wali Kota Serang Subadri Ushuludin saat meninjau pelaksanaan vaksinasi rabies.
Wakil Wali Kota Serang Subadri Ushuludin saat meninjau pelaksanaan vaksinasi rabies. /Kabar Banten/Hashemi Rafsanjani

"Bukan berarti kami menakut-nakuti. Tapi hewan peliharaan, kucing juga bisa menularkan rabies," katanya.

Dia juga mengakui, bila di Kota Serang belum pernah terjadi kasus rabies selama kepemimpinannya.

"Di Kota Serang, sejak saya jadi wakil wali kota belum ada (kasus rabies) dan jangan sampai terjadi. Makanya kami antisipasi," tuturnya.***

Halaman:

Editor: Yandri Adiyanda


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah