5 Fakta Menarik dari Channa Barca, Nomor 2 Sering Bikin Orang Tertipu

- 1 Februari 2022, 05:30 WIB
Channa Barca, ikan gabus termahal di dunia karena termasuk langka dan terancam punah.
Channa Barca, ikan gabus termahal di dunia karena termasuk langka dan terancam punah. /YouTube Angler Petaon/Tangkapan layar

Sehingga jika Channa Barca yang dibeli sepanjang 80 sentimeter, berarti pecinta Channa Barca harus jual motor sportnya terlebih dahulu.

Baca Juga: Tips Treatment Agar Bar dan Bunga pada Channa Maru Tebal juga Pekat, Simak Baik-baik!

2. Bukan ikan asal Spanyol

Meskipun ikan ini bernama Channa Barca, namun bukan berarti ikan gabus hias ini berasal dari Spanyol.

Ikan ini asli India, tepatnya di lembah sungai Brahmaputra bagian atas di timur laut India dan Bangladesh.

Jadi, untuk bisa mendapatkan Channa Barca, harus impor dari negeri Bollywood India terlebih dahulu.

Baca Juga: Bikin Kaget Ilmuwan, Dua Channa Purba Ditemukan, Hidup Sejak 100 Juta Tahun yang Lalu, Tinggal di Bawah Tanah

3. Langka karena habitatnya

Hal yang membuat ikan Channa Barca sangat mahal, itu tidak lain karena habitat ikan gabus hias tersebut.

Dimana lembah sungai Brahmaputra bagian atas di timur laut India dan Bangladesh merupakan wilayah hutan lindung yang sangat dijaga ketat.

Halaman:

Editor: Maksuni Husen

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah