Tugas Damkar Kota Serang Bertambah, Penyelamatan Nyawa Manusia Jadi Prioritas

- 20 Maret 2022, 12:05 WIB
Sejumlah anggota Damkar Kota Serang saat menyanyikan yel-yel.
Sejumlah anggota Damkar Kota Serang saat menyanyikan yel-yel. /Dokumen Humas Pemkot Serang/

KABAR BANTEN - Petugas Pemadam Kebakaran (Damkar) Kota Serang saat ini tidak hanya menangani persoalan kebakaran saja.

Namun juga penyelamatan serta aksi-aksi, mulai dari menangani pohon tumbang, membantu mencari orang hanyut dan penangkapan ular.

Serta beberapa aksi penyelamatan yang menyangkut nyawa manusia, seperti sengatan listrik hingga lebah.

Baca Juga: Prakiraan Cuaca, Wilayah Lebak dan Cilegon Waspada, Angin Kencang Hingga Gelombang Tinggi

Kepala Seksi (Kasi) Damkar pada Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kota Serang Uba Agus mengatakan, Damkar menjadi petugas penting untuk penyelamatan nyawa manusia.

"Jadi bukan hanya mengurusi kebakaran saja, tapi juga penyelanatan yang menyangkut nyawa manusia," katanya, Ahad 20 Maret 2022.

Dengan begitu, dikatakan dia, Damkar berperan penting dalam melaksanakan aksi-aksi penyelamatan di Kota Serang.

"Seperti menolong orang hanyut, kemudian yang terbaru banjir kemarin. Ada ular, ada yang tersengat listrik, semua kami bantu," ujarnya.

Namun dia menyayangkan, dengan berbagai aksi dan tugas yang dibebankan, petugas Damkar Kota Serang tidak memiliki sarana dan prasarana yang memadai.

Halaman:

Editor: Yandri Adiyanda


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah