10 Hal yang Dirasakan Orang dengan Trauma Finansial Masa Kecil, Kamu Pernah Merasakannya?

- 4 Juli 2022, 13:01 WIB
Ilustrasi terkait trauma finansial.
Ilustrasi terkait trauma finansial. /Pexels/Rodnae Productions

5. Melihat orang tua kehilangan pekerjaannya dan depresi

Ketika kamu terkena trauma finansial masa kecil, berikut adalah hal yang sering kamu rasakan:

1. Selalu takut kalau sewaktu-waktu hal yang buruk terjadi

Bawaannya selalu tidak tenang dan cemas kalau-kalau ada hal yang tidak baik menimpamu dan orang terdekat.

2. Takut akan anggaran keuangan karena merasa akan kewalahan

Kamu sangat takut, malas dan tidak suka merencanakan keuangan. Perencanaan keuangan hanya membuatmu tertekan dan tidak bebas.

3. Menggunakan uang secara impulsif sebagai cara menghadapi rasa gelisah, tapi kemudian menyesal telah melakukan itu

Kamu menyikapi rasa gelisah, sakit hati dan penyesalanmu dengan berbelanja banyak hal yang tidak kamu perlukan. Segera setelah melakukannya, kamu merasa bersalah namun ternyata hal ini terjadi berulang kali.

4. Menghabiskan uang sebagai dalih untuk apresiasi diri, tapi kemudian menimbulkan stress jangka panjang karena terlilit hutang

Kamu membeli hal yang tidak kamu butuhkan untuk mengimpresi orang yang tidak peduli kepadamu menggunakan uang yang tidak kamu miliki. Kamu tau ini salah, tapi entah kenapa pola ini terus berulang.

Halaman:

Editor: Kasiridho

Sumber: Instagram @incomevelocity


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah