No 7 Bisa Bikin Jomblo Bucin, Inilah 10 Arti Dari Kedutan Mata Dari Berbagai Bagian

- 29 Agustus 2022, 05:25 WIB
Ilustrasi gambar mata seorang perempuan
Ilustrasi gambar mata seorang perempuan /gkhaus/Pixabay

KABAR BANTEN – Tidak jarang jika sejumlah bagian tubuh kita mengalami sebuah anomali, diantaranya gerak-gerak sendiri alias kedutan.

Jika dilihat dari kaca mata medis, kedutan di bagian tubuh memaknai adanya gangguan kesehatan.

Sebut saja gangguan pada syarat dalam tubuh sehingga mempengaruhi fungsi motorik tidak terkontrol alias bergerak sendiri.

Baca Juga: Cantik, Cerdas dan Salehah, Makna 69 Nama Bayi Perempuan Islami Arab Jawa Modern Awalan E-Z yang Keren 

Tapi berbeda dengan primbon Jawa, menurut kitab primbon Jawa yang telah dititeni, kedutan memilik sebuah arti, berupa pertanda atas apa yang akan terjadi di masa depan.

Salah satu bagian tubuh yang kerap mengalami kedutan itu adalah di bagian mata.

Berikut 10 arti dari kedutan mata dari berbagai bagian menurut primbon Jawa yang dikutip dari Youtube Esa Production.

Baca Juga: Bijaksana, Cerdas dan Taat Beribadah, Makna 50 Nama Bayi Laki-Laki Islami Jawa Kuno Sansekerta Modern

 1. Kedutan mata kanan bagian atas

Halaman:

Editor: Sigit Angki Nugraha

Sumber: YouTube Esa Production


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x