Waspada! Ternyata 9 Hal Ini Bikin Cepat Pikun

- 16 Februari 2023, 11:30 WIB
Ilustrasi terkait hal yang bikin cepat pikun yang harus diwaspadai
Ilustrasi terkait hal yang bikin cepat pikun yang harus diwaspadai /Tangkapan layar/YouTube MG CHANNEL

KABAR BANTEN - Seperti kitahui saat usia beranjak senja banyak penyakit yang menghampiri salah satunya penyakit pikun atau sebut aljemer.

Penyakit pikun adalah sebutan awam untuk geala kehilangan memori lupa yang biasanya terjadi pada orang lanjut usia, sedangkan Demensia adalah kumpulan gejala kehilangan memori, perubahan prilaku, penurunan fungsi kognitif akibat adanya penyakit atau trauma pada otak.

Seringkali lupa seperti lupa menyimpan barang dimana, lupa hari tentu hal-hal ini membuat kita khawatir, apakah kita mengalami pikun dan pula yang yang menyebut Demensia.

Baca Juga: Bisa Mengurangi Risiko Penyakit Jantung, Inilah 7 Manfaat Bersepeda Bagi Kesehatan Tubuh

Salah satu Demensia yang umum adalah penyakit Aljemer yang biasanya dikenali dalam bentuk sering lupa atau pikun.

Berikut 9 hal yang bikin cepat pikun, sebagaimana dikutip Kabar Banten dari youtube MG CHANNEL:

1. Kondisi Mental

Kondisi pikiran sebanding lurus dengan kondisi fisik, kondisi mental bisa mempengaruhi kondisi kepikunan atau pikun.

Sibuk dengan pekerjaan hingga ada masalah di rumah, tekanan pikiran bisa membuat kinerja otak semakin berantakan.

Halaman:

Editor: Yandri Adiyanda

Sumber: YouTube MG CHANNEL


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah