Ditenggat Hingga Akhir Juli 2020, SPBU Mini Indomobil Terancam Ditutup

- 8 Juli 2020, 22:00 WIB
izin ilustrasi
izin ilustrasi /

Ia menuturkan, perusahaan yang didirikan Indomobil tersebut, merupakan usaha yang berkaitan dengan limbah berbahaya. Seperti oli dan jenis bahan bakar lainnya, kata dia, telah masuk kategori bahan berbahaya dan beracun (B3).

"Kami juga kan harus lihat upaya pengelolaan lingkungan-upaya pemantauan lingkungan (UKL-UPL) dan surat pernyataan pengelolaan lingkungan (SPPL). Kami tidak sembarangan untuk kami keluarkan izin," ujarnya. (Rizki Putri/SJ)*

Halaman:

Editor: Kabar Banten


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah